Analisis level of service alur pelayaran Sungai Musi

Alur pelayaran mempunyai fungsi yang sangat penting bagi kelancaran dan mobilitas pergerakan kapal yang menunjang perekonomian suatu wilayah, dan ini biasanya berupa jaringan alur pelayarantransportasi Untuk menghitung tingkat pelayanan alur pelayaran yang dalam hal ini sungai berpijak dari teknik p...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Chairul Insani Ilham
Format: Article
Language:English
Published: Indonesian Institute for Counseling, Education and Therapy (IICET) 2024-06-01
Series:JPPI (Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia)
Subjects:
Online Access:https://jurnal.iicet.org/index.php/jppi/article/view/3025
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Alur pelayaran mempunyai fungsi yang sangat penting bagi kelancaran dan mobilitas pergerakan kapal yang menunjang perekonomian suatu wilayah, dan ini biasanya berupa jaringan alur pelayarantransportasi Untuk menghitung tingkat pelayanan alur pelayaran yang dalam hal ini sungai berpijak dari teknik penilaian yang dilakukan oleh MTJI (manajemen transportasi jalan Indonesia) yang dilakukan kasifikasi pelayanan yang berdasarkan tingkat pelayanan,karakteristik pelayanan, dan level of service (LOS) pelayanan Secara umum dapat disimpulkan bahwa dalam rangka identifikasi nilai LOS akan sangat membantu dalam rangka monitoring alur pelayaran dalam rangka menjamin keselamatan pelayaran kapal pada alur alur tertentu yang mempunyai karakteristik pasang surut atau tungggang pasang yang spesifik, dimana semakin kecil nilai Level of Service (LOS) alur pelayaran berarti resistensi alur semakin kecil sehingga optimalisasi pengangkutan akan semakin baik pula. Dan sebagai saran untuk perbaikan rentang nilai level of service alur pelayaran perlu pengkajian yang lebih dalam dari karakteristik alur pelayran dan dimensi serta resistensi alur pelayaran dan nilai displacement air pada alur pelayaran
ISSN:2477-8524
2502-8103